Pengaturan Smartlink E-Commerce di Accurate Online

Smartlink e-Commerce : merupakan menu untuk melakukan pengaturan impor transaksi penjualan dari e-commerce ke database Accurate Online. Anda bisa mengakses menu Smartlink e-Commerce melalui menu Penjualan.

Dengan adanya fitur ini, tentunya akan memudahkan Anda dalam melakukan pencatatan keuangan/transaksi di Accurate Online. Anda tidak perlu lagi melakukan penginputan transaksi penjualan yang terjadi pada e-Commerce secara manual ke dalam database Accurate Online.

Saat ini, tersedia 6 (enam) marketplace yang transaksi penjualannya bisa diimpor ke dalam database Accurate Online, antara lain :

  1. Tokopedia
  2. Bukalapak
  3. Shopee
  4. Lazada
  5. Blibli
  6. Tiktok

Selanjutnya setelah melakukan pengaturan smarlink e-Commerce, Anda perlu melakukan ekspor data penjualan e-Commerce seperti panduan disini, baru kemudian Anda bisa melakukan proses impor transaksi penjualan dari e-commerce dengan cara seperti disini.

FAC Institute hadir sebagai mitra training Accurate terpercaya

untuk menjawab kebutuhan bisnis Anda. Dengan modul lengkap dan layanan terbaik, Anda dapat mengelola pembukuan dengan lebih mudah, efisien, dan profesional.

Hubungi kami sekarang juga untuk konsultasi gratis dan nikmati layanan premium kami! Mari tingkatkan pengelolaan bisnis Anda bersama FAC Institute.

Cek harga training accurate di halaman training kami

Info lengkap training software akuntansi accurate baik accurate online maupun desktop di FAC-Institute > Training